A. Pengertian INTERNET dan INTRANET
Seringkali kita mendengar istilah "internet" dan "Intranet". Pada dasarnya internet dan internet sama, yakni pada pertukaran/saling tukar menukar File dengan komputer lain, tetapi yang membedakan hanyalah jangkauannya, "internet" menjangkau wilayah yang sangat luas sedangkan "intranet" menjangkau wilayah yang sempit.secara sederhana internet adlah jaringan dari jaringan
Internet (network of network) |
Internet dalam ruang lingkup yang kecil disebut juga sebagai intranet atau internal nework. Selain itu ada juga dikenal dengan istilah Ekstranet. Ekstranet yaitu internet yang berkomunikasi dengan browser dengan menggabungkan ke berbagai organisasi.
Definisi :
- Internet Address adalah sebuah Alamat internet 32 bit untuk mengenali HOST dan NETWORK di internet
- ISDN (integrated services Digital network) adalah Metode Standar transmisi data digital melalui jaringan telepon dengan kecepatan tinggi.lebih cepat dari sebuah Modem Biasa
- Protokol adlah suatu kesepakatan bagaimana komputer melakukan komunikasi.
Pada awalnya internet merupakan suatu jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika di awal tahun 1960an, melalui Proyek ARPA (advanced research project agency) yang disebut ARPANET.Mereka merekomendasikan Software dan Hardware komputer Berbasis UNIX yang dapat melakukan komunikasi dalam jarak yang tak terhingga melalui saluran telepon.Proyek ARPANET merancang bentuk jaringan,Keandalan,dan sebearapa besar informasi dapat dipindahkan. Akhirnya, semua standar yg mereka tentukan menjdai cikal bakal untuk mengembangkan Protokol baru yang dikenal hingga saat ini yang bernama TCP/IP.
ARPANET dibentuk secara khusus oleh 4 Universitas Besar di Amerika yaitu Stanford Research Institute , University of California di Santa barbara , University of california di Los Angeles , dan University Utah. Mereka membentuk satu jaringan terpadu di Tahun 1969,dan secara umum ARPANET diperkenalkan pada bulan Oktober 1972. Jumlah komputer yang bergabung dalam ARPANET berjumlah 213 komputer pada tahun 1981 , kemudian di tahun 1986 bertambah menjadi 2.308 komputer dan hmpir 1,5 juta komputer bergabung pada yahun 1993.
Proyek Percobaan tersebut kemudian dilanjutkan Oleh NSF (National Science Foundation) yaitu sebuah lembaga ilmu Pengetahuan. NSF kemudian mengubah nama Jaringan ARPANET menjadi NSFNET yang memiliki backbone kecepatan tinggi dan dihubungkan dengan komputer-komputer yang ada di Universitas dan lembaga penelitian yg tersebar di Amerika.
Agar Dapat lebih Jelasnya
Tahun
|
Sejarah Perkembangan Internet
|
1957
|
|
1959
|
|
1967
|
|
1969
|
|
1970
|
|
1972
|
|
1973
|
|
1974
|
Disain dari TCP/IP dijabarkan scara rinci oleh vint cerf dan bob kahn dalam "A protocol for packet Network intercommunication"
|
1976
|
UNIX-TO UNIX Copy (UUCP) dikembangkan oleh Bell labs.
|
1981
|
BITNET mulai beroperasi
|
1982
|
TCP/IP menjadi protokol untuk ARPANET dan ini dispesifikasikan oleh DoD
|
1983
|
BSD UNIX release 4.2 menggunakan TCP/IP
|
1984
|
Jumlah Host melewati batas 1000.Domain Name Service (DNS) mulai lahir.
|
1986
|
NSFNET dilahirkan dengan kecepatan backbone 56kbps
|
1987
|
Jumlah Host melewati batas 10.000. UUNET didirikan untuk memberikan akses komersial untuk Usenet dan UUCP
|
1988
|
Sebuah "internet Worm" berhasil melumpuhkan internet, sekitar 6.000 host terkena akibatnya. NSFNET meningkatkan kecepatan backbone menjadi 1,544 Mbps (T1)
|
1989
|
Jumlah Host melewati batas 10.000. Tim berners-Lee dari CEPN mengedarkan proposalnya yang berjudul "Information a Management A proposal"
|
1990
|
DoD menghentikan ARPANET.tim Berbers-Lee mengedarkan Proposal WWW. dikembangkan sebuah program WWW, sebuah WYSIWYG browser dan editor.
|
1991
|
Brewster Kahle (thingking Machine) mengembangkan Wide Area Information System(WAIS).Paul Linder dan Mark McCahill (University Of Minnesota) meluncurkan gopher.Philip Zimmerman meluncurkan pretty Good Privacy (PGP) CERN meluncurkan library www
|
1992
|
Jumlah Host melampaui 1juta University Of Nevada mengeluarkan Sistem Veronica. sebuah www browser bernama viola diluncurkan oleh Pei Wei dan didistribusikan bersama CERN www
|
1993
|
NSF membuat InterNIC utk memberikan pelayanan internet seperti pendaftaran Domain. versi pertama Mosaic (utk X windows) yg dikembangkan oleh Marc Andreessen dikeluarkan oleh NCSA. Peluncuran white House online.National Information infrastructure Act lolos dan pemerintah amerika serikat mulai lebih serius dalam bidang Web
|
1994
|
Pizza HUT online merupakan contoh pertama dari aplikasi komersial internet. Spam mail menjadi kasus besar setelah LBH yg bernama Canter&siegel menyebarkan mail keseluruh dunia ttg servis utk mendapatkan Green Card.First Virtual menjalankan CyberBank yang pertama
|
1995
|
Compurserve ,America Online , dan prodigy mulai memberikan akses servis ke internet.Perusahaan Mac andreesen dan netscape communication corporation menjadi perusahaan publik dan menjadi nomor 3 tertinggi untuk harga Initial Public Offering (IPO) share di NASDAQ. NFS tidak lagi menggratiskan pendaftaran domain. Domain mulai membayar USD 50/tahun.
|
17 April 2000
|
Stok NASDAQ jatuh ,mengakibatkan kerugian jutaan dolar. apakah ini disebut INTERNET BUBBLE ???
|
2001
|
Internet mendapatkan Quality Of service untuk suara dan Video hal ini mengakibatkan meningkatnya akses Delay Homepage.
|
2005
|
Layanan Kualitas dan keamanan internet ditingkatkan, harga akses internet menjadi lebih murah
|
Itulah Sekitaran sejarah Internet beserta Peristiwa-peristiwa yang terjadi , dan telah saya rangkum di dalam tabelnya. Semoga bermanfaat :)
Source : Fairus N.H (Ganeca Exact)
0 komentar:
:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* : 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))
Posting Komentar